Blog Kesehatan

Jurnalkesehatanku.blogspot.com

Cara Paling Manjur Mengobati Flu Pilek

Penyakit ifluenza atau yang biasa kita kenal dengan sebutan flu pilek memang sedikit mengganggu aktivitas kita sehari-hari, apalagi jika anda adalah orang yang super sibuk pasti akan sangat menggangu sekali bukan?

http://ciricara.com/wp-content/uploads/2013/11/07/flu-dan-pilek.jpg


Sesungguh nya gejala yang ditimbulkan oleh penyakit ini adalah cara alami tubuh kita melakukan penyembuhan dengan cara nya mengeluarkan toksin-toksin yang ada di dalam tubuh, maka hendak nya jangan tergesa-gesa untuk meminum obat-obatan untuk menembhkan penyakit ini karena banyak sekali cara alami untuk menyembuhkan penyakit ini tanpa perlu minum obat-obtan.

Disini saya akan berbagi sedikit tips tentang Cara Paling Manjur Mengobati Flu Pilek menggunakan cara alami yang sangat berkhasiat mengobati penyakit ini agar dapat mempercepat proses penyembuhan, langsung saja kita simak ulasan nya dengan saksama :

1. Berkumur
Cara ini merupakan bantuan untuk melembabkan dan juga melegakan tenggorakan yang meradang. Berkumurlah dengan mengguakan air hangat yang telah dicampur dengan garam, lakukan lah hal ini dengan teratur anda juga berkumur menggunakan perasan dari lemon dan dicampur dengan madu, cara hanya dengan larutkan satu sendok makan perasan lemon dalam air panas lalu campurkan dengan satu sendok teh madu lalu diamkan hingga dingin kemudian pakailah untuk berkumur.

2. Jangan Makan Secara Berlebihan
Saat anda terkena penyakit flu pilek ini mungkin nafsu makan agak sedikit menurun, biasa nya ini merupakan bagian dari mekanisme pertahanan tubuh. Gejala ini sebenarnya menunjukan proses penyembuhan dengan sendiri nya cara nya adalah mengeluarkan toksin-toksin dari dalam tubuh. Jika anda makan secara berlebihan, energy untuk proses cara menyembuhkan secara alami tadi akan dialihkan untuk proses penguraian makanan, maka dari itu sebaik nya anda jangan makan secara berlibahan makanlah secukup nya.

3. Mandi Uap
Cara ini akan melembabkan rongga hidung dan menjadikan diri anda rileks. Mandi uap ini dapat membantu kita dalam proses penyembuhan karena cara ini mampu menguragi sumbatan atau pembengkakan pada saluran pernafasan.

4. Mengoleskan Minyak Kayu Putih Di Bawag Hidung
Dengan mengoleskan minyak kayu putih mampu melancarkan pernafasan yang tersumbat dan akan meredakan iritasi pada hidung. Minyak kayu putih bekerja dengan mengeluarkan aroma yang merasangsang produksi lendir sehingga lendir dapat dikeluarkan dan hidung pun terasa lega.

5. Minum Air Hagat
Meminum minuman yang hangat dapat membantu untuk melegakan pernafasan, meredakan peradangan selaput di sepanjang hidung yang terasa kurang nyaman dan juga bisa untuk mencegah dehidrasi.

6. Konsumsi Makanan Yang Mengandung Cabai
Cabai mempunyai kandungan senyawa kimia capsaicin yang dipercaya terbukti efektif membantu untuk membersihkan rongga pada hidung, saat flu menyerang diri anda cobalah memakan makanan yang mengandung cabai tapi jangan berlebihan memakan cabai nya karena tidak baik juga berlebihan memakan cabai bagi kesehatan.

7. Konsumsi Campuran Madu Dan Jahe
Madu, siapa yang tidak tahu madu yang rasa nya enak ini semua orang pasti sudah tahu apa itu madu, selain rasa nya yang enak madu juga mempunyai khasiat diantara nya mengtasi penyakit flu, cara menggunakan nya sebagai obat mengatasi flu atau pilek hanya dengan ambil 2 ruas jahe lalu parut jahe tersebut kemudian campurkan dengan madu, setelah itu anda konsumsi 3 kali sehari, mudah-mudahan flu atau pilek anda bisa sembuh.

8. Konsumsi Buah Dan Sayuran
Jika kondisi kita mulai melemah pasti sistem kekebalan pada tubuh kita juga akan melemah, maka yang diperlukan adalah vitamin dan mineral untuk mengembalikan kekebalan tubuh agar tidak mudah udntuk terserang penyakit.

9. Istirahat Yang Cukup
Kekebalah tubuh yang melemah diakarenakan kondisi tubuh yang lelah dan flu akan menyerang ketika keadaan tubuh dalam kondisi melemah, maka sangat disarankan untuk beristirahat untuk sementara waktu agar sistem kekebalan tubuh kembali normal.

10. Aroma Bawang
Rempah-rempah yang satu ini memang memiliki banyak khasiat untuk tubuh kita salah satu manfaat dari bawang ini mampu mengatasi flu atau pilek, aroma bawang dapat berfungsi sebagai katalis yang mampu membersihkan hidung, Cara menggunakan pengobatan metode ini cukup mudah yaitu dengan pegang bawang dibawah hidung lalu hirup aroma bawang tersebut kurang lebih sekitar 5 menit.

Itulah sedikit informasi tentang Cara Paling Manjur Mengobati Flu Pilek yang dapat saya sampaikan mudah-mudahan jika anda mengikuti tips-tips di atas maka flu pilek anda bisa sembuh, jika tak kunjung sembuh segera hubungi dokter.
Semoga informasi nya bermanfaat bagi kita semua..

0 Response to "Cara Paling Manjur Mengobati Flu Pilek"

Post a Comment

Terimakasih sudah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar

Powered by Blogger.

Entri Populer

wdcfawqafwef